Yitz'chak (Ibrani), atau Ishak dalam bahasa kita adalah anak perjanjian Abraham. Anak satu-satunya dari Sarah. Kisahnya dimulai dalam Kejadian 21:3, Abraham menamai anaknya yang baru lahir itu Ishak, …
Istirahat
Istirahat, atau rest (bahasa Inggris), dalam budaya Indonesia kebanyakan diartikan sebagai tidur. Tapi rest, atau ber-istirahat ini punya pengertian lebih luas dari sekedar tidur. Orang yang sedang …
Yakub dengan 4 perjumpaan ilahinya
Ya‘akov (Ibrani) atau Yakub (Indonesia) mengalami perjumpaan pertama dengan Tuhan di Betel ketika ia sedang lari menuju Padan-Aram ke tempat Laban. Ia keluar dari rumahnya (kemah Ishak dan Ribka) …
Yakub, yang tertipu
Ya‘akov (Ibrani), Jacob atau James (Inggris), Yakub atau Yakobus (Indonesia) adalah nama-nama yang menunjuk kepada karakter berikut ini yang akan kita bahas. Ia lahir sebagai anak kedua dan dipanggil …
Mengeluh
Tidak banyak dari kita menyadari bahwa keluhan yang suka keluar dari mulut kita adalah kesalahan besar yang bisa mengakibatkan kita “dibunuh Tuhan”. Mungkin tidak benar-benar sampai mati betulan, tapi …
Perjanjian, suatu kontrak
Perjanjian atau covenant, atau testament adalah kata yang sangat penting dalam hidup seorang Kristen. Sadar atau tidak, kata ini punya arti keselamatan dan penebusan bagi mereka yang percaya pada …